Among Us adalah sebuah permainan pemain yang dikembangkan dan dipublikasikan oleh studio permainan asal Amerika Serikat, InnerSloth, dan dirilis pada tanggal 15 Juni 2018. Di game ini kita diperintahkan untuk mencari siapa player yang menjadi penjahat atau yang kita sebut Imposter. Game ini cukup populer belakangan ini dan cukup mengasikan dan menyenangkan dimainkan bersama teman disaat kita santai dan menghilangkan rasa bosan.
Namun, jika seseorang baru pertama kali memainkan game Among Us mereka akan sulit untuk menghapal keseluruhan peta dan tempat - tempat apa saja yang ada di map tersebut, atau jika menjadi Imposter mereka akan mudah diketahui oleh pemain lain bahwa ia imposter.
Oleh karena itu saya disini ingin memberikan informasi kepada kalian yang ingin menghapal dan ingin handal dalam bermain Among Us, saya akan membagikan panduan lengkap dan detail peta yang ada di permainan Among Us.
1.The Skel
Tips Untuk Crewmate
- Didalam Security Room kita dapat
melihat CCTV
- Didalam Admin Room kita dapat melihat
keberadaan semua player
Tips Untuk Imposter
- Jika ingin membunuh lebih baik
mematikan lampu terlebih dahulu
- Jangan keluar dari Vent yang terdapat di
Area CCTV
2. Mira HQ
Tips Untuk Crewmate
- Terdapat DOORLOG di Communications
Room untuk melihat catatan seluruh
player pergi ke daerah mana saja
- Terdapat Admin Room untuk melihat
keberadaan seluruh player
- Di Map Mira HQ, CCTV tidak ada dan
digantikan dengan DOORLOG
Tips Untuk Imposter
- Berhati - hati terhadap DOORLOG
- Dapat berkeliling ke seluruh ruangan
melalui Vent
3. Polus
Tips Untuk Crewmate
- Periksa CCTV sesering mungkin
- Periksa Vitals untuk mengetahui hidup
atau mati player lain
- Periksa keberadaan seluruh player di
Admin Room
Tips Untuk Imposter
- Sebisa mungkin jangan masuk kedalam
Vent di Area CCTV
- Bunuh player yang ada di Security Room
terlebih dahulu
Sekian Guide dalam bermain Among Us yang bisa saya sampaikan, saya yakin mungkin yang jago dalam berbohong atau memfitnah orang kalian akan jago pula dalam memainkan game ini namun dosa ditanggung sendiri ya teman - teman. Bila ada kekurangan atau kesalahan kalian dapat menulisnya di kolom komentar. Terima kasih sudah berkunjung.
0 Comments